Penerapan Sistem Otomasi Perpustakaan Di Perpustakaan SMPN 12 Padang

Detail Cantuman

Text

Penerapan Sistem Otomasi Perpustakaan Di Perpustakaan SMPN 12 Padang

XML

Di perpustakaan SMPN 12 Padang belum diterapkan sistem otomasi perpustakaan. Hal ini berakibat pada tidak efektif dan efisiennya pelayanan perpustakaan. Tujuan penelitian ini untuk menerapkan sistem otormasi perpustakaan di SMPN 12 Padang, untuk memberikan kemudahan bagi petugas perpustakaan dalam mengelola perpustakaan sehingga efektif dan efisien. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian pengembangan (development research), dimulai dengan melakukan pengumpulan data, desain produk, validasi desain, revisi desain, uji coba produk, dan uji coba pemakaian. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan angket Pach penelitian ini peneliti akan menerapkan sebuah aplikasi berbentuk SLIMS 9 Bulian, yang bermanfaat bagi pustakawan yaitu dapat meningkatkan produktivitas pekerjaan, efisiensi waktu dan

Kata Kunci: Otormasi Perpustakaan, SLIMS 9 Bulian, Penerapan


Detail Information

Item Type
Tugas Akhir
Penulis
Sherli Harnika - Personal Name
Student ID
1901030034
Dosen Pembimbing
Erida - - Dosen Pembimbing 1
Rahmi Yunita - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Fauzi - - Penguji 1
Leila Karunia - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Unpublished
Departement
DIII Ilmu Perpustakaan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Fakultas Adab Dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang : Padang.,
Edisi
Unpublished
Subyek
No Panggil
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail