Rancangan Abstrak Tesis Jurusan Ekonomi Syari'ah Di Perpustakaan Program Pascasarjana UIN Imam Bonjol Padang Tahun 2008-2020

Detail Cantuman

Text

Rancangan Abstrak Tesis Jurusan Ekonomi Syari'ah Di Perpustakaan Program Pascasarjana UIN Imam Bonjol Padang Tahun 2008-2020

XML

Penelitian ini dillatarbelakangi oleh: 1). Belum adanya alat telusur informasi tentang tesis Jurusan Ekonomi Syariah 2). Mahasiswa merasa kesulitan mencari informasi yang diinginkan karena belum adanya alat telusur yang efektif dan efesien untuk mencari informasi tentang judul tesis yang sudah pernah dibuat, oleh karena itu dirancanglah alat telusur berupa buku rancangan Abstrak Tesis Jurusan Ekonomi Syari'ah Di Perpustakaan Program Pascasarjana Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang (UIN IB) Tahun 2008-2020 yang meliputi judul tesis, nama penulis, nomor punggung tesis dan ist tesis tersebut meliputi Latar Belakang, Tujuan Penelitian, Metode Penelitian, Hasil, Kesimpulan, dan Kata Kunci. Penelitian ini betujuan untuk membantu pengguna dalam mewujudkan sarana penelusuran informasi yang terdapat di produk berupa abstrak Tesis secara efektif dan praktis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pengembangan yang diawali dengan analisis kebutuhan, pengumpulan data, observasi, wawancara, kolaborasi dengan validator ahli dan uji coba pemakai dengan cara penyebaran angket. Produk efektif dengan kelompok kecil nilai 80% setuju, 20% sangat setuju dan kelompok besar nilai 78% setuju dan sangat setuju 18%. Jadi kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa hasil uji coba kelompok besar dan kecil produk Abstrak Tesis Jurusan Ekonomi Syari'ah Di Perpustakaan Program Pascasarjana Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang (UIN IB) Tahun 2008-2020 layak digunakan dengan responden memberi nilai A

Kata Kunci: Abstrak Tesis, Ekonomi Syariah, Perpustakaan Program Pascasarjana UIN IB


Detail Information

Item Type
Tugas Akhir
Penulis
Ririn Oktavira - Personal Name
Student ID
1801030079
Dosen Pembimbing
Fauzi - - Dosen Pembimbing 1
Raichul Amar - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Inda Fitri - - Penguji 1
Gusnar Zain - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Unpublished
Departement
DIII Ilmu Perpustakaan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Fakultas Adab Dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang : Padang.,
Edisi
Unpublished
Subyek
No Panggil
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail