Buku Pedoman Layanan Perpustakaan Sekolah Menengah Pertama Negeri 24 Padang

Detail Cantuman

Text

Buku Pedoman Layanan Perpustakaan Sekolah Menengah Pertama Negeri 24 Padang

XML

Penelitian ini di latar belakangi karena masih adanya pustakawan dan pemustaka yang kurang mengerti dengan layanan perpustakaan dikarenakan tidak adanya pendidikan pemustaka yang seharusnya dapat memudahkan siswa mengenal tentang perpustakaan Penelitian mi bertujuan untuk membuat buku pedoman layanan perpustakaan Sekolah Menengah Pertama Negeri 24 Padang yang akan memudahkan mahasiswa dalam menelusur informasi mengenai perpustakaan secara cepat dan tepat.

Jenis penelitian adalah penelitian pengembangan (Development Research). Dalam penelitian ini penulis membuat produk yaitu buku pedoman layanan perpustakaan Sekolah Menengah Pertama Negeri 24 Padang Instrument dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan studi kepustakaan.

Kesimpulanya buku pedoman layanan perpustakaan ini sangat perlu sekali di perpustakaan SMPN 24 Padang guna untuk acuan bagi pemustaka, yang berisi tentang layanan perpustakaan, layanan sirkulasi dan lain lain.

Kata Kunci: Buku Pedoman, layanan Perpustakaan.


Detail Information

Item Type
Tugas Akhir
Penulis
Basril - Personal Name
Student ID
1601040157
Dosen Pembimbing
Dian Hasfera - - Dosen Pembimbing 1
M. Fadli - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Fadhilah Nurul Husna Zalmi - - Penguji 1
Yulniza - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Unpublished
Departement
DIII Ilmu Perpustakaan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Fakultas Adab Dan Humaniora UIN Imam Bonjol Padang : Padang.,
Edisi
Unpublished
Subyek
No Panggil
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail